Minggu, 20 Januari 2013

TK ISLAM AL ISTIQOMAH RAWAKALONG DEPOK

TK AL ISTIQOMAH II RAWAKALONG DEPOK
Yang beralamat  di : Jln. Jembatan 17 Rawakalong Grogol Limo Depok Phone : ( 021 ) 91337572
  1. a.       JUMLAH MURID
Tahun Ajaran 2012 / 2013 jumlah murid mencapai 40  anak ( 17 anak perempuan dan 23  anak laki-laki ) dibawah bimbingan 3 orang guru / merangkap TU dan 1 kep Sekolah
  1. b.      STATUS TK DAN GEDUNG
TK Islam Al Istiqomah Depok adalah cabang dari TK Islam  Al Istiqomah Bintaro yang berada dibawah naungan Diknas DKI Jakarta
Sedang status gedung adalah menyewa  / kontrak
  1. c.       FASILITAS
  • Ada satu ruang kelas
  • Ada satu perosotan
  • Ada satu ayunan
  1. d.      METODE BELAJAR
  • Dua metode yang digunakan yaitu metode privat dan metode klassikal
  • Metode Privat ialah Cara / system baca ( Indonesia /arab )   satu persatu menghadap Guru   yang dilakukan terus menerus  selama satu minggu bergantian ( 3 hari baca Indonesia,3 hari baca arab )
  • Metode Klasikal adalah cara / system baca / hafalan bersama-sama / bareng-bareng dengan guru.Guru baca anak-anak menirukan yang dilakukan terus menerus selama satu minggu sesuai dengan materi.


  1. e.      EKSKUL
  • Belajar berhitung dengan alat sempoa
  • Belajar dasar-dasar Bhs Inggris dan Arab
  • Belajar senam sehat ceria dll.
  • Belajar / praktek sholat ,wudhu’,manasik haji

  1. f.        KEGIATAN
-          Mengikuti  Latihan Manasik Haji Cilik di Pondok Gede
-          Pentas seni dan Wisuda akhir tahun
-          Mengadakan piknik / jalan-jalan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar